Divisi Penjaminan Mutu Internal: Lely Nur Azizah, S.Psi., M.Si.

Tugas:

  • Mengkoordinasikan pelaksanakan seluruh kegiatan Audit Mutu Internal akademik di tingkat Fakultas.
  • Mengkoordinasikan pelaksanaan kegiatan monitoring dan evaluasi pembelajaran bersama UPM di tingkat Fakultas.
  • Membuat laporan di tingkat fakultas tentang pelaksanaan kegiatan monev pembelajaran dan audit mutu internal kepada Kepala BPM Unesa.
  • Menyusun SOP sesuai dengan kebutuhan fakultas
  • Melakukan sosialisasi standar mutu, pedoman, dan panduan penjaminan mutu ke program studi
  • Melakukan monev atas pengisian risk register dan dokumen penanganan risiko program studi
  • Membuat laporan kinerja divisi Penjaminan Mutu Internal kepada ketua GPM